pengaruh penggunaan qris terhadap kecepatan , efektivitas dan akurasi pelaporan keuangan pada sistem informasi akuntansi

  • Evi Poerwanengsih Universitas Wijaya Kusuma Surabaya
Keywords: Kecepatan,Efektivitas,Akurasi,Sistem Informasi Akuntansi ,Qris

Abstract

Adanya Qris (Quick Respose Indonesia Standard) yang merupakan adanya perkembangan teknologi memberikan dampak positif bagi masyarkat yang menggunakannya. Inovasi ini membuat Masyarakat di dunia memiliki kebiasan baru dalam melakukan transaksi menggunakan Qris yang membawa perubahan kebiasaan Masyarakat atas kecepatan,Efektivitas dan akurasi dalam  bertransaksi menggunakan qris tersebut.Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif . dengan menggunakan aplikasi spss 2023 dalam menginput data .pada hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan bagi para pengguna QRIS baik pemilik usaha atau konsumen untuk memanfaatkan teknologi secara lebih baik.

Published
2024-02-14