Inovasi Mesin Pengolahan Sosis (Stuffer) Kapasitas 50 Kg/Jam Untuk Peningkatan Produksi UKM Di Mojokerto
Abstract
Industri kecil semakin pesat partumbuhannya, untuk merancang alat pencetak sosis yang dapat menghasilkan sosis dalam jumlah besar dan memerlukan waktu yang singkat. Selain itu juga mudah dalam pengoperasiannya. Mesin yang dirancang menggunakan sistem pisau pemotong untuk mengaduk dan sistem ulir (screw) untuk mencetak yang digerakkan menggunakan motor listrik yang dihubungan dengan sabuk dan pully, dimana prinsip kerjanya pembuat tinggal memasukkan bahan dasar sosis ke dalam bak pengaduk yang kemudian dimasukkan ke dalam bagian pencetak dan menunggu hasil sosis sesuai ukuran yang diinginkan. Alat pencetak sosis untuk kapasitas 50 kg/jam dengan ukuran diameter sosis 0,01 m dan panjang sosis 0,1 m. Sebagai gambaran data pada tahun 2013 menunjukkan bahwa kebutuhan pangan sebesar 45% yang berasal dari daging, ayam, ikan dan sayur. Pertumbuhan akan kebutuhan makanan sebesar 7% pertahun.
References
B. W. Hartanto and S. Subagyo, “Kerangka Kerja Perencanaan Pengembangan Produk Sebagai Peningkatan Daya Saing Industri Kecil Menengah,” J. Teknosains, vol. 8, no. 1, pp. 26–38, Jan. 2019, doi: 10.22146/TEKNOSAINS.35574.
W. Kosasih, and D. Lamto Widodo, “Peningkatan Daya Saing Industri Kecil Menengah Dengan Pendekatan Lean Manufacturing,” J. Bakti Masy. Indones., vol. 1, no. 1, Jan. 2019, doi: 10.24912/JBMI.V1I1.1899.
B. Bulkaini, D. Kisworo, S. Sukirno, R. Wulandani, and M. Maskur, “Kualitas Sosis Daging Ayam Dengan Penambahan Tepung Tapioka,” J. Ilmu dan Teknol. Peternak. Indones. (JITPI), Indones. J. Anim. Sci. Technol., vol. 6, no. 1, pp. 10–15, Jun. 2020, doi: 10.29303/JITPI.V5I2.62.
R. Pinto, R. Pinto, P. R. Kale, and H. J. D. Lalel, “Kajian Upaya Peningkatan Mutu Sosis Tradisional Timor (Budik),” J. Peternak. Indones. (Indonesian J. Anim. Sci., vol. 20, no. 3, pp. 211–221, Oct. 2018, doi: 10.25077/jpi.20.3.211-221.2018.
L. Widawati and E. R. Sari, “Pemanfaatan Jamur Tandan Kosong Kelapa Sawit (Volvariellavolvacea) Sebagai Bahan Baku Sosis Sapi,” AGRITEPA J. Ilmu dan Teknol. Pertan., vol. 6, no. 1, pp. 137–149, Jan. 2019, doi: 10.37676/AGRITEPA.V6I1.805.
lilis suryaningsih, J. Gumilar, and A. Pratama, “Respon Persentase Hati sapi Terhadap Kadar Protein, Kadar Lemak dan Susut Masak Sosis Daging Sapi,” J. Ilmu Ternak Univ. Padjadjaran, vol. 17, no. 2, pp. 77–81, Dec. 2017, doi: 10.24198/JIT.V17I2.15274.
A. Ismanto, D. S. Subaihah, J. Peternakan, and F. Pertanian, “Sifat fisik, Organoleptic dan Aktivitas Antioksidan Sosis Ayam dengan Penambahan Ekstrak Daun Sirsak (Annona muricata l.),” J. Ilmu Peternak. dan Vet. Trop. (Journal Trop. Anim. Vet. Sci., vol. 10, no. 1, pp. 45–54, May 2020, doi: 10.46549/JIPVET.V10I1.84.
T. H. Saputra, I. C. S. Putra, and L. M. K. Jati, “Pengaruh Jarak Antara Transfering Sosis Dengan Plastic Bag Pada Unit Pengemas Sosis Perancangan Mesin Pemotong Dan Pengemas Sosis,” Ind. Mech. Des. Conf., p. 260, 2021.
Copyright (c) 2022 DIMASTEK
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Copyright aims to protect the specific way the article has been written to describe an experiment and the results. DIMASTEK is committed to its authors protecting and defending their work and their reputation and takes allegations of infringement, plagiarism, ethical disputes, and fraud very seriously. DIMASTEK is published under the terms of Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0). Authors retain the copyright and grant the journal the right of first publication (online) with the work simultaneously. We use the restrictive license (non-commercial) as follows:
- BY (attribution): Users are allowed to share, distribute and redistribute the published article in any medium or format, with an identification of the authors and its initial publication in this journal. Authors are encouraged to post and distribute their articles immediately after publication (e.g., institutional or public repositories, personal websites). Authors are allowed to enter into additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the published and an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- NC (non-commercial): Users are not allowed to use the article commercially without the permission of the authors. Authors agree explicitly that the published article is indexed worldwide in databases, repositories and indexation services, even if these services operate on a commercial basis. Authors grant DIMASTEK explicitly the right to include the published articles in databases, repositories and indexation services. You can see examples of personal and commercial use on this link.