Mengembangkan Partisipasi Masyarakat Dusun Nyamplung Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo Untuk Meningkatkan Kualitas Hidup
Abstract
Salah satu tugas penting perguruan tinggi adalah melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Salah satu program kerja dalam pengabdian kepada masyarakat adalah kuliah kerja nyata (KKN) yang dilakukan oleh mahasiswa dengan bimbingan dosennya. Hal tersebut dilakukan untuk membantu pemerintah dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Mahasiswa dan dosen Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo mempunyai peranan yang sangat penting dalam melaksanakan hal ini dengan melakukan sharing knowledge kepada masyarakat dan melakukan penerapan bersama-sama warga Dusun Nyamplung Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo. Program kegiatan dibuat setelah dilakukan Brainstorming (tukar pendapat) antara tokoh masyarakat, aparat dan Tim Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo yang disesuaikan dengan kondisi yang terdapat di daerah tersebut dan bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat Dusun Nyamplung dengan mengembangkan partisipasi masyarakat dalam menjalankan program. Program kegiatan tersebut meliputi program penghijauan dan bimbingan pelaku UMKM – Keripik Tempe. Kegiatan diawali dengan sosialisasi mengenai program kegiatan lalu dilanjutkan dengan membuat materi dan memberi penyuluhan serta pendampingan di lapangan. Program kegiatan pengabdian kepada masyarakat berjalan dengan sukses karena partisipasi masyarakatnya yang besar dalam mensukseskan kegiatan ini dan terjadinya kolaborasi yang sangat baik antara masyarakat, tokoh masyarakat, aparat desa dan akademisi dalam menjalankan program yang telah dirancang tersebut. Hal ini berdampak pada pada kualitas hidup masyarakat menjadi baik karena lingkungan menjadi lebih bersih, asri, dan sehat serta usaha UMKM menjadi lebih baik.
References
Delwien Esther Jacob, Sandjaya (2018) Faktor-Faktor Yang mempengaruhi Kualitas Hidup Masyarakat Karubaga District Sub District Tolikara Propinsi Papua. Jurnal Nasional Ilmu Kesehatan (JNIK) Volume 1. Edisi Juni 2018 Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Hasanuddin hal 1 – 16.
Devi Angeliana Kusumaningtiar (2016), Optimalisasi Tempat Sampah Warna Sebagai Pemec-ahan Masalah Di SDN 11 Duri Kepa, Jakarta Barat. Jurnal Abdimas Volume 3 Nomor 1, Sep-tember 2016 hal 51 – 55.
https://id.wikipedia.org/wiki/Sumokali,_Candi,_Sidoarjo
Muhyiddin. (2020). Covid-19, New Normal dan Perencanaan Pembangunan di Indonesia. The Indonisme Journal of Development Planning. Vol IV No 2.
Nina Dian Nita (2010). Skripsi Analisis Usaha Industri Rumah Tangga Keripik Tempe Di Kabupaten Wonogiri. Jurusan/Program Studi Sosial Ekonomi Pertanian/Agrobisnis Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Purwanto (2021). Penyuluhan Tentang Penghijauan Lingkungan Di Desa Klodran Kecamatan Colomadu Kabupaten Karanganyar. Jurnal Budimas Vol. 03, No. 01, 2021 Hal. 149 – 154.
Siti Maryama, Pitri Yandri, Imal Istimal (2018), Pelatihan Pembuatan Packing Dalam Upaya Meningkatkan Penjualan Produk UMKM Di Kota Tangerang Selatan. SEMBADHA2018. E-Jurnal PKN STAN (Politeknik Keuangan Negara Sekolah Tinggi Akuntansi Negara) hal 156 – 159.
World Health Organization.(2012). WHO Quality of Life-BREF (WHOQOL-BREF). http://www.who.int/substance abuse/research tools/whoqolbref/en tanggal 8 September 2022 jam 19.30 WIB
Copyright (c) 2022 DIMASTEK
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Copyright aims to protect the specific way the article has been written to describe an experiment and the results. DIMASTEK is committed to its authors protecting and defending their work and their reputation and takes allegations of infringement, plagiarism, ethical disputes, and fraud very seriously. DIMASTEK is published under the terms of Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0). Authors retain the copyright and grant the journal the right of first publication (online) with the work simultaneously. We use the restrictive license (non-commercial) as follows:
- BY (attribution): Users are allowed to share, distribute and redistribute the published article in any medium or format, with an identification of the authors and its initial publication in this journal. Authors are encouraged to post and distribute their articles immediately after publication (e.g., institutional or public repositories, personal websites). Authors are allowed to enter into additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the published and an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- NC (non-commercial): Users are not allowed to use the article commercially without the permission of the authors. Authors agree explicitly that the published article is indexed worldwide in databases, repositories and indexation services, even if these services operate on a commercial basis. Authors grant DIMASTEK explicitly the right to include the published articles in databases, repositories and indexation services. You can see examples of personal and commercial use on this link.